Tag Archives: dhimam

Dakwah Sahabat Dhimam bin Tsa’labah kepada Bani Sa’ad bin Bakar

dakwah dhimam bin tsa'labah

Ibnu Ishaq meriwayatkan dari Ibnu Abbas bahwa Bani Sa’ad bin Bakar mengutus Dhimam bin Tsa’labah untuk menjumpai Rasulullah Dhimam langsung berangkat ke tempat Rasulullah. Ia menghentikan untanya di depan masjid dan menambatkannya, lalu masuk ke dalam. Saat itu Rasulullah sedang duduk dikelilingi para sahabat. Dhimam adalah seorang lelaki bertubuh kekar …

Read More »